Welcome

Berawal dari ketiadaan, kita berpikir dan belajar untuk menciptakan. Membuat segala sesuatunya menjadi lebih baik, lebih berarti dan lebih bermanfaat. "Mari berbagi manfaat" #Give thank to Allah, the Creator of all things.

Thursday, July 7, 2022

Modul Belajar Openstreetmap dan JOSM Windows

 Openstreetmap.id - Humanitarian OpenStreetMap Team (HOT) didukung oleh DM Innovation (dahulu disebut Australia-Indonesia Facility for Disaster Reduction (AIFDR)) menyediakan seri panduan OpenStreetMap ini secara bebas dan gratis! Mohon laporkan kepada kami apabila Anda mengeluarkan biaya untuk mendapatkan panduan ini. Segala isi dan materi dalam dokumen ini masih dapat mengalami perubahan tanpa pemberitahuan sebelumnya. Silahkan klik gambar di bawah untuk mulai mengunduh modul pelatihan.

Panduan pengumpulan data menggunakan OpenStreetMap ini adalah modul pelatihan yang berisi pengenalan OpenStreetMap, membuat akun di OpenStreetMap, memulai mengedit menggunakan iD Editor dan JOSM, hingga memperoleh data OpenStreetMap menggunakan HOT Export. Panduan ini tepat digunakan untuk Anda yang baru mengenal OpenStreetMap.

Level: beginner– intermediateLevel: beginner– intermediatehttps://openstreetmap.id/docs/Panduan_Mengumpulkan_Data_Menggunakan_OpenStreetMap2017.pdf

Penjaminan kualitas data untuk OpenStreetMap merupakan panduan yang berisi tentang apa itu penjaminan kualitas data, bagaimana cara menggambar beberapa objek tertentu di OpenStreetMap seperti sebuah komplek bangunan, bagaimana cara menggambar batas administrasi menggunakan relation di JOSM, mengetahui apa itu error dan warning di JOSM, dbs. Panduan ini tepat digunakan apabila Anda telah lama berkontribusi di OpenStreetMap dan ingin membantu untuk menjamin kualitas data di OpenStreetMap.

Level: intermediate – advanceLevel: intermediate – advancehttp://openstreetmap.id/docs/Penjaminan_Kualitas_untuk_OpenStreetMap.pdf

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih telah membaca,

Semoga perjumpaan kali ini berkesan di hati sahabat-sahabat sekalian, silahkan diambil manfaatnya, serta dibawa pulang oleh-oleh pelajaran dan ilmunya. :)

Jika ingin meninggalkan jejak dan ingin mengirimkan komentar, Silahkan isi kotak komentar di bawah ini...

Mario Teguh's Quotes

Quotes

Blogger Jogja

Traffic Exchange

EasyHits4U.com - Your Free Traffic Exchange - 1:1 Exchange Ratio, 5-Tier Referral Program. FREE Advertising!

Wibiya provides a web toolbar that enables blogs and websites to integrate the most exciting services and web applications into their blog or website.